•Bahasa C dibuat pada tahun 1978 untuk Sistem Operasi Unix oleh Bell Labs (Ken Thompson dan Dennis M. Ritchie).
–Buku The C Programming Language
•Bahasa C merupakan salah satu bahasa pemrograman yang paling sering dipakai oleh pemrogram di seluruh dunia, terutama karena bahasa C memperbolehkan pengakses memori secara manual. (dengan POINTER)
•Bahasa C menjadi dasar bahasa C++.
•Bahasa C seringkali dipakai untuk membuat bahasa-bahasa pemrograman yang lain.
•Distandarisasi ANSI tahun 1989
•Identifier adalah pengingat tempat penyimpanan data di dalam memori komputer.
–Variabel : bisa diubah
–Konstanta : bersifat tetap
•Beberapa istilah:
–Source code: kode
program yang ditulis
programmer.
–Compile (build): pengubahan
source code ke dalam
object code (bisa bahasa
mesin /
assembly)
–Executable: program dalam bahasa mesin yang
siap dieksekusi.
–Language: bahasa pemrograman.
–Library: fungsi-fungsi yang
digunakan pada pembuatan
program.
–Preprocessor
Directive
•Dimulai dengan tanda #
•Header file: file yang berekstensi .h
yang disertakan pada pembuatan
program.
•
Consists mainly of:
• Preprocessor Directive
• Function Definitions
• Data Structures
• Code programs
• Function Body
Keywords of C
•Flow
control (6) – if, else,
return, switch, case,
default
•Loops
(5) – for, do,
while, break, continue
•Common
types (5) – int,
float, double, char,
void
•Structures (2) – struct,
typedef
•Sizing
things (1) – sizeof
•Rare
but still useful types
(7) –
extern,
signed
, unsigned, long, short,
static, const
•Evil
keywords which we avoid
(1) – goto
0 komentar:
Posting Komentar